Debut Akting di Serial Populer ‘The White Lotus’, Lisa Blackpink Banjir Reaksi Positif
Lama hiatus dari kegiatan grup Blackpink, Lisa mencoba bersinar di ranah akting. Tak tanggung-tanggung, Lisa langsung membintangi serial populer yang dikenal secara global atas pencapaiannya di Golden Globe Award dan Emmy Award. Lisa memerankan karakter Mook, seorang resepsionis hotel yang flirty di resor pantai Thailand. Dibalik senyuman manisnya kepada para tamu hotel, karakternya ternyata penuh